Lompat ke konten

5 Arti Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam NO HOAX

Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam

Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam – Burung merupakan hewan yang begitu akrab dan sering dijumpai dalam kehidupan sehari hari. Terkadang burung tanpa diundang bisa masuk ke dalam rumah bukan? Lantas sebenarnya apakah ada pertanda tertentu? Berikut arti burung sriti masuk rumah menurut Islam yang bisa anda ketahui. Selengkapnya simak ulasannya.

Sekilas Tentang Burung Sriti

Burung Sriti sendiri merupakan burung yang bisa anda temukan di beberapa daerah di Indonesia. Mulai dari Sulawesi, Pulau Jawa, NTB, NTT, Bali sampai dengan Halmahera. Sekilas burung ini mirip dengan burung walet jika melihat fisiknya. Anda bisa membedakannya dari walet adalah dari bulunya.

Sriti memiliki bulu hitam kehijauan dengan bagian dada yang berwarna putih. Selain dari segi fisik, sebenarnya sarang dari sriti juga bisa memiliki nilai ekonomis. Namun harganya memang lebih rendah dibandingkan walet. Umumnya burung hitam ini akan membuat sarang di tempang yang terlindung dari hujan maupun panas, tetapi bukan pohon.

Mereka akan lebih senang membuat sarang di goa, di bawah jembatan atau rumah penduduk. Cenderung lebih menyukai tempat tempat yang gelap juga lembab. Mungkin inilah banyak yang menganggap arti burung sriti masuk rumah menurut islam atau lainnya membawa musibah. Walaupun sudah modern, tetapi masih banyak yang mempercayainya.

Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam
Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam

Arti Kedatangan Burung Yang Masuk Rumah

1. Mendapatkan Rezeki

Baca Juga :  100 Cara Mengusir Burung Sriti Yang Tinggal Di Dalam Rumah

Tidak hanya berlaku untuk burung sriti saja, sebenarnya hal ini juga berlaku untuk jenis lainnya. Burung yang masuk ke dalam rumah diartikan sebagai datangnya nikmat dari Allah. Anda bisa mempercayai hal ini atau tidak, semuanya akan bergantung kepada diri anda sendiri. Namun anda tentu tahu jika kita harus selalu berprasangka baik kepada Allah bukan?

Sehingga tetap saja mungkin jika memang kedatangan burung tersebut sebagai pertanda rejeki untuk anda. Rejeki yang diberikan oleh Allah tentu saja sangat beragam, namun diyakini jika dalam jumlah yang besar. Mulai dari mendapatkan hadiah umroh, ataupun kejutan besar lainnya. Walaupun burung Sriti termasuk burung liar tentu saja hal ini bisa terjadi.

2. Membawa Pesan Kedatangan Tamu

Arti burung sriti masuk rumah menurut Islam berikutnya adalah sebagai pesan akan kedatangan tamu dari jauh. Sebenarnya juga bisa berlaku untuk semua burung yang datang ke rumah. Tentunya anda pernah mendengar selain burung, juga ada hewan lain yang konon membawa pesan ini. Karena makhluk hidup yang mampir dianggap sebagai tamu.

Dan menariknya, burung yang akan masuk rumah tentu tidak setiap hari. hal inilah yang membuat banyak berspekulasi bahwa tamu yang akan datang dari jauh. Teman atau sanak saudara yang rumahnya jauh tentu tak akan datang setiap hari. Benar atau tidaknya, dalam Islam tentu kita tahu jika menjamu tamu dengan baik merupakan sebuah anjuran yang baik.

Baca Juga :  BAHAYA! 6 Arti Burung Sriti Bersarang di Rumah, NO HOAX !

Sehingga tidak ada salahnya jika ada burung yang singgah, anda juga menyiapkan untuk jamuan pada tamu. Menyambut tamu yang datang ke rumah tidak harus selalu dengan makanan yang lezat nan mahal. Menyambutnya dengan senyuman dan keramahan juga sebuah hal yang bisa disiapkan. Intinya tamu harus disambut dengan layak ketika ke rumah.

Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam
Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam

3. Pertanda Akan Musibah

Ada beberapa burung yang datang memang menjadi tanda akan sesuatu yang buruk. Burung Sriti masuk rumah menurut Islam dan mitos banyak yang menyebutkan sebagai pembawa musibah. Burung Sriti sendiri seringkali dikenal dengan buruk layang layang. Musibah bisa datang kepada siapa saja, baik dengan adanya firasat ataupun tidak.

Dan burung yang mampir ke rumah bisa saja menjadi firasat akan pertanda sesuatu. Sama halnya dengan rejeki, musibah juga bisa dalam bentuk apa saja. Sebagai manusia yang beriman kepada Allah, kita memang harus selalu siap akan ketentuan yang terjadi. Baik benar atau tidaknya pertanda tersebut, selalu berprasangka baik adalah hal yang wajib diutamakan.

Untuk menghadapi segala kemungkinan, menyiapkan diri dengan terus beramal sholeh adalah pilihan yang baik. Hal ini tentu sudah dianjurkan dan banyak diketahui oleh saudara muslim lainnya. Bahwa yang bisa menyelamatkan diri kita nanti adalah sedekah dan amalan yang baik. Jika anda memang memiliki firasat akan sesuatu, terus berdoa kepada Allah adalah langkah terbaik.

Baca Juga :  4 Tanda Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam FREE

4. Pertanda Ada Maling

Selain musibah, banyak juga yang yakin jika kedatangan burung ke rumah sebagai tanda adanya maling yang mengincar rumah anda. Tetapi tetap saja berbalik pada jenis burung apa yang datang ke rumah. Sama halnya dengan musibah, adanya maling di rumah juga kuasa dan kehendak dari Allah. Maka dari itu tetap berpegang teguh pada ajaran yang baik.

5. Tujuan Jahat atau Ilmu Hitam

Burung memang identik dengan tamu spesial dan bisa membawa kabar apapun. Walaupun burung memang tidak bisa berbicara, tetapi termasuk yang spesial. Arti burung sriti masuk rumah menurut Islam yakni pertanda adanya kejahatan seperti ilmu hitam. Bisa saja memang ada yang dendam atau berniat buruk pada keluarga anda.

Membuatnya mengirim dengan hewan yang datang ke rumah. Selain itu juga bisa lantaran ingin menaklukkan hati pemilik dengan ilmu pelet. Sebagai umat muslim anda tak perlu khawatir akan hal ini. Ada doa dan amalan yang bisa melindungi anda dari sihir. Anda cukup mengamalkan dan menyerahkan semuanya kepada kuasa Allah.

Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam
Burung Sriti Masuk Rumah Menurut Islam

Apapun pertanda yang telah disebutkan, sebagai orang muslim terus berdoa kepada allah adalah sebuah keharusan. Ayat ayat dan doa doa banyak yang bisa diamalkan agar dijauhkan dari hal yang tidak diinginkan. Senantiasa berprasangka baik kepada sang pencipta juga dianjurkan dengan begitu anda tak perlu merasa khawatir.

Baca Juga 12 TIPS RAHASIA PERKUTUT JUARA GACOR DOR

Share this post on social!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *